Mamuju. Kamis (26/1), Pelaksanaan pembenahan komplek perkantoran Makorem 142/Tatag pasca relokasi Tanggal 21 November 2016 terus di intensifkan dalam rangka membenahi sarana sarana umum yang mendukung pelaksanaan tugas Korem 142/Tatag.
Selesai kegiatan latihan minggu militer, Prajurit Makorem 142/Tatag berkesempatan melanjutkan ” Operasi Batu ” dengan mengumpulkan batu batu ukuran besar dan kecil yang tercecer dekat bukit dan lapangan agar bisa di manfaatkan.
” Setidaknya Dengan pengumpulan batu batu ini bisa menghemat biaya dan mempercepat proses pembangunan fasilitas yang ada di Makorem ” Tegas Mayor Inf. Utzman Gofir, Kasi Log Korem.
(Penrem 142/Tatag)